Popular posts from this blog
INFORMASI PPDB DAN ZONASI SMP NEGERI 243 JAKARTA
Berikut ini merupakan informasi jadwal Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMP Negeri 243 Jakarta beserta informasi zonasi. 1. Inklusi, Anak Panti, Pemegang Kartu Pekerja dan Jaklingko 2. Prestasi 3. Zonasi 4. Afirmasi Zonasi 5. Luar DKI dan Non Zonasi Tahap 1 6. Afirmasi Non Zonasi 7. Non Zonasi Tahap 2 Untuk Informasi Zonasi sebagai berikut. NO. KELURAHAN KECAMATAN SEKOLAH YANG DAPAT DIPILIH ALAMAT 1 PISANGAN TIMUR PULO GADUNG SMP NEGERI 7 JAKARTA JL. BALAI RAKYAT, UTAN KAYU, JAKARTA TIMUR SMP NEGERI 14 JAKARTA JL. MATRAMAN RAYA NO. 177 BALI MESTER, JAKARTA TIMUR SMP NEGERI 44 JAKARTA JL. RAYA GADING VII, PULOGADUNG, JAKARTA TIMUR SMP NEGERI 52 JAKARTA JL. CIPINANG ELOK NO. 14, CIPINANG MUARA, JATINEGARA, JAKARTA TIMUR SMP NEGERI 62 JAKARTA JL. JATINEGAR
SISWA SMP NEGERI 243 KEMBALI MENOREHKAN PRESTASI
Kepala Sekolah SMP Negeri 243 Jakarta, Bapak Rizal Rusdi, S. Pd., menerima piala dari salah satu perwakilan dari tim ekskul Futsal yang berhasil meraih peringkat 1 pada Kejuaraan Futsal di SMPN 255 Jakarta (c) Kabar menggembirakan datang dari beberapa siswa dan siswi SMP Negeri 243 Jakarta, setelah berhasil memenangkan beberapa perlombaan pada akhir pekan kemarin. Mulai dari kejuaraan tingkat kecamatan, bahkan tingkat nasional. Hal ini diumumkan setelah pelaksanaan upacara Bendera hari Senin (16/9). Hal ini menjadi bukti akan keberhasilan program ekstrakurikuler yang ada di sekolah. Prestasi yang diraih oleh siswa SMP Negeri 243 Jakarta ini juga hasil dari latihan dan kegigihan mereka dalam mempersiapkan diri untuk mengikuti kejuaraan. Bapak Rizal Rusdi didampingi Waka Bidang Kurikulum, Bapak Mardjoko, dan Waka Bidang Kesiswaan Bapak B. Suhanta bersama Surya Aditya dan Muhammad Diaz Abdillah (c) Sementara itu, untuk prestasi tingkat nasional d
Comments
Post a Comment